Liputan6.com, Jakarta PT Astra Daihatsu kembali membuka lowongan kerja bagi para profesional muda Indonesia. Dalam rekrutmen kali ini, Astra Daihatsu membuka dua posisi strategis yang akan ditempatkan di Head Office Sunter, Jakarta Utara.
Lowongan kerja ini ditujukan bagi lulusan S1 yang ingin bergabung dan berkontribusi di perusahaan besar tersebut. Pendaftaran dilakukan secara online melalui laman resmi perusahaan dan dibuka hingga batas waktu yang telah ditentukan.
PT Astra Daihatsu Motor adalah perusahaan joint venture antara Astra International, Daihatsu Motor Co., Ltd. (Jepang), dan Toyota Tsusho Corporation, yang bergerak di bidang manufaktur dan distribusi kendaraan di Indonesia.
Perusahaan ini dikenal sebagai salah satu produsen mobil terbesar di Indonesia dan memainkan peran penting di industri otomotif nasional. Dengan basis operasional di Sunter dan fasilitas produksi serta R&D yang lengkap, Astra Daihatsu menegakkan visi untuk menjadi sahabat bangsa dalam mobilitas.
Dalam beberapa tahun terakhir, Astra Daihatsu mencatat serangkaian pencapaian yang membanggakan. Perusahaan berhasil memperkuat kapasitas produksi, memperluas jaringan layanan purnajual, dan berinovasi dalam teknologi kendaraan ramah lingkungan.
Pabrik dan fasilitas penelitiannya telah menjadi model di industri otomotif Indonesia, sekaligus mendukung pengembangan kendaraan yang disesuaikan dengan kebutuhan lokal. Lebih dari itu, dengan reputasi manajemen yang baik dan standar kualitas tinggi, Astra Daihatsu terus menarik perhatian talenta muda yang ingin berkiprah di sektor otomotif.
Melalui pembukaan rekrutmen ini, Astra Daihatsu mengajak talenta muda berprestasi untuk bergabung dan tumbuh bersama perusahaan. Kesempatan ini menjadi pintu masuk bagi lulusan S1 yang ingin meniti karier di industri otomotif nasional dan berkontribusi dalam mewujudkan visi Astra Daihatsu.
Posisi dan Kualifikasi
1. Customer Satisfaction Analyst
Bertanggung jawab untuk mengembangkan kompetensi dan kualitas layanan Customer Service melalui kegiatan pelatihan, koordinasi data performa outlet, serta pengelolaan program pengembangan frontliner agar pengalaman pelanggan diseluruh jaringan Astra Daihatsu tetap unggul dan konsisten.
Deskripsi Pekerjaan:
a. Memberikan edukasi dan pelatihan kepada frontliner di Cabang Astra Daihatsu;
b. Menjadi PIC untuk program On the Job Training Customer Relation Officer (CRO);
c. Mengelola data performa Customer Service Cabang;
d. Monitoring dan memastikan frontliner bekerja sesuai dengan SOP;
e. Mengelola Customer Service Bank Data sebagai pusat informasi dan evaluasi performa layanan.
Kualifikasi:
a. Pendidikan min. S1 Ilmu Komunikasi atau jurusan lain yang relevan;
b. Memiliki pemahaman yang kuat mengenai operasional dan standar layanan pelanggan (customer service);
c. Memiliki kemampuan komunikasi dan presentasi yang baik;
d. Memahami indikator SSI dan CSI Telesurvey, serta mampu menjaga hasil penilaian di atas standar nasional;
e. Memiliki kemampuan analisis yang baik, teliti, dan berkomitmen terhadap keunggulan layanan;
f. Memiliki inisiatif tinggi serta kemampuan bekerja sama secara kolaboratif.
2. Data Analyst
Bertanggung jawab dalam pengelolaan operasional Digital Channel Astra Daihatsu (Website, Apps, dan Chatbot), termasuk pengelolaan konten, pemantauan performa sistem, serta analisis data yang dihasilkan untuk memastikan setiap kanal digital berfungsi optimal dan menghasilkan leads yang direspon dengan cepat dan tepat.
Deskripsi Pekerjaan:
a. Mengelola operasional digital channel Astra Daihatsu (website, apps, chatbot);
b. Membuat report dan analisis performa digital product Astra Daihatsu serta menyusun insight yang relevan;
c. Melakukan pembaruan informasi pada website (produk, harga, outlet, dil) dan memastikan akurasi data.
Kualifikasi:
a. Pendidikan min. S1 Statistika atau bidang terkait;
Wajib memahami & mengoperasikan Microsoft Excel;
b. Memahami penggunaan Python dan Tableau untuk analisis data meniadi nilai tambah;
c. Memiliki kemampuan analisis dan business understanding yang baik;
d. Mampu berkoordinasi dan berkolaborasi dalam tim;
e. Berinisiatif dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
Link dan Cara Daftar
Pendaftaran dapat dilakukan secara online melalui link berikut:
s.id/AnalystAstraDaihatsu2025
Untuk informasi lainnya terkait lowongan kerja di Astra Daihatsu dapat diakses melalui laman resmi karir Astra Daihatsu berikut:
https://www.astra-daihatsu.id/karir
Atau melalui akun instagram resmi karir Astra Daihatsu @astradaihatsu_career.
Seluruh proses rekrutmen yang dilakukan oleh PT Dahana tidak dipungut biaya dalam bentuk apapun. Harap waspada terhadap segala modus penipuan yang mengatasnamakan perusahaan ini.

:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3188318/original/047441700_1595493633-20200723-Usai-Cetak-Rekor_-Harga-Emas-Antam-Kembali-Turun-IQBAL-4.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5407037/original/076790800_1762661214-16e1dbf2-59e9-4063-aee4-21f14873de65.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5407035/original/038799100_1762660946-369c77d9-723f-477d-b321-1bcc112d327f.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5383000/original/098357600_1760612392-4.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/976573/original/043185800_1441279137-harga-emas-5.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5388185/original/073428500_1761113735-kawasan_malioboro_jogja.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/2938351/original/055837500_1571028075-download.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5354755/original/011988200_1758264370-overhead-view-various-cosmetic-products-green-background.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5405394/original/017064800_1762478199-67d83f77-75ef-4961-a059-0f7178cc1eda.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4301907/original/060567600_1674617670-Potret_Turis_China_Berdatangan__Penyeberangan_di_Bali_Ramai-AFP-3.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/2976158/original/070337400_1574578011-Ilustrasi_Aparatur_Sipil_Negara.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3352150/original/028984100_1610959709-20210118-Emas-Antam-4.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5406624/original/048595400_1762586176-1.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4881567/original/061423100_1719967228-fotor-ai-2024070373734.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5406543/original/070763200_1762581504-8fe04a92-c30f-498c-9376-4a59f2710cb0.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5060127/original/005401800_1734755489-1734751493096_tips-membeli-perhiasan-emas-di-toko.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5406521/original/049534800_1762579908-58f2b2c8-f07c-4fe1-9a44-9272072629de.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4103059/original/076150000_1658923818-Harga_emas_menguat_tipis-ANGGA_4.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4103061/original/071480700_1658923819-Harga_emas_menguat_tipis-ANGGA_6.jpg)










:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5316269/original/095179300_1755230967-1000073188.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/2053635/original/071518800_1522820303-20180404-BI-MER-AB2a.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/1095897/original/096862700_1451317311-Gedung-PPATK-1.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3532289/original/028365400_1628161488-20210805-Harga-emas-alami-penurunan-ANGGA-4.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5305552/original/006464400_1754356170-IMG-20250805-WA0000.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5303419/original/005458100_1754102666-1000012531.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3181749/original/007438500_1594892571-20200716-Rupiah-6.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4592086/original/067091100_1695951584-WhatsApp_Image_2023-09-29_at_8.27.22_AM.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3431559/original/018558900_1618622607-Ilustrasi_bank_jago_3.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5315930/original/011984600_1755179439-4a6f0e71-3a5a-4e3b-ab07-547e802acfa8.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4065432/original/001612500_1656325087-WhatsApp_Image_2022-06-27_at_5.08.03_PM.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5332516/original/077414500_1756509471-1000015044.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4729966/original/074920500_1706586460-taro-ohtani-5T5zmIqs0AM-unsplash.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5321249/original/062289700_1755667530-IMG-20250820-WA0003.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3532284/original/011004900_1628161432-20210805-Harga-emas-alami-penurunan-ANGGA-3.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4465765/original/043413400_1686728194-Gedung_Kemenkeu_Jakarta.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5286993/original/074006200_1752805243-d2d1ee03-3c3f-44c2-ad85-75e9d1363e62.jpeg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5309500/original/043626700_1754629772-Screenshot_20250808_120506_Chrome.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/1553962/original/019771000_1540541277-singa.jpg)